Search Engine



TUGAS 3
SEARCH ENGINE


            Search Engine adalah salah satu fasilitas Internet yang dijalankan melalui browser untuk mencari informasi yang kita inginkan.Search Engine disebut juga mesin pencari adalah sebuah website yang menyimpan banyak sekali data-data tentang alamat sebua website.Oleh karena itu beberapa keuntungan menggunakkan Searc Engine antara lain:
  1. Kita tidak perlu mengapal alamat tertentu untuk mencari informasi yang kita
      Perlukan,cukup browse ke searc engine lalu ketika nama objeknya
  2. Mempermudah para pengguna baru untuk mencari informasi yang mereka
      Membutuhkan pada umumnya para pengguna waktu tidak memiliki catatan
      Alamat sendri sehingga mereka hanya prlu mencari dengan menuliskan kata pada
      Kotak search
  3. Sangat efektif untuk pencarian informasi bagi penelitian dan sebagainya.karena
      Dari serach engine inilah kita akan menemui berbagai pihak.

            Cara menggunakan Search Engine menggunakan google.com. Ketepatan akan informasi yang diperoleh melalui search engine sangat tergantung pada keyword yang digunakan. Misalnya mencari informasi tentang teknologi internet, akan memberikan hasil yang berbeda jika anda menggunakan keyword "teknologi internet"  dengan keyword teknologi internet (tanpa tanda kutip").Nama-nama Search Engine ialah http://yahoo.com, http://www.dogpile.com, http://www.altavista.com, http://live.com/, http://www.zuula.com, http://www.mamma.com, http://www.ask.com

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Uji kompetensi 1



TUGAS 2
Uji kompetensi 1

1.Yang dimaksud dengan internet ialah ….
a. Intergritas Network                         c. International Network
b. Internet Network                             d. Internet Networking
Jawab : c. International Network
2. Perbedaan internet dengan teknologi yang lain adalah ….
                a. Internet mempunyai akses yang lebih terbatas
                b. Internet mempunyai kecepatan yang paling cepat
                c. Tekhnologi yang lain mempunyai area yang lebi luas
                d. semua jawaban salah
Jawab : b. Internet mempunyai kecepatan yang paling cepat
3. Tahun berapa proyek ARPA pertama kali dijalankan?
                a. 1980                                  c. 1869
                b. 1996                  d. 1969
Jawab : d. 1969
4. Yang termasuk kedalam keunggulan Internet ialah ….
                a. Kecepatan                        c. Ketergantungan
                b. Ancaman                          d. Akses Terbatas
Jawab : a. Kecepatan
5. Salah satu kelemahan Internet ialah ….
                a. Akses Terbatas                c. Akses Cepat
                b. Ancaman virus                d. Lebih Fleksibel
Jawab : b. Ancaman Virus
6. Kecepatan informasi yang jauh lebih cepat dibandingkan teknologi yang lain merupakan salah satu kelebihan dari teknologi ….
                a. TV                                      c. Internet
                b. Radio                 d. DVD
Jawab : c. Internet
7. Yang termasuk kedalam software internet ialah ….
                a. Ms. Word                          c. Mirc
                b. Ms. Outlook     d. Google
Jawab : d. Google
8. WWW adalah singkatan dari ….
                a. Word Wide Window       c. World Wide Wrestling
                b. World Wide Web                             d. World Windows Web
Jawab : b. World Wide Web
 9. Istilah lain bagi ”Surat Elektronik”ialah ….
                a. Google                               c. Email
                b. Chat                                   d. Surfing
Jawab : c. Email
10. Istilah lain berbincang – bincang melalui internet ialah ….
                a. Surfing                               c. Browsing
                b. Chatting                            d. Email
Jawab : b. Chatting
11. Istilah yang umum digunakan bila menjelajahi dunia maya ialah ….
a. Google                               c. Email
                b. Chat                                   d. Browsing
Jawab : b. Browsing
12. Dibawah ini yang termasuk kedalam software internet untuk memudahkan kita dalam berbincang – bincang ialah ….
                a. Google                               c. Browser
                b. Mirc                                   d. Email
Jawab : b. Mirc
13. Sebuah kode yang dimiliki internet sebagai identitas suatu alamat website disebut juga sebagai ….
a. HTML                                               c. Email
                b. Hosting Domain Internet               d. Domain
Jawab : d. Domain
14. Contoh penulisan alamat website yang benar ialah ….
                a. http://www.jamblang.web.id        c. http://elisa,gmail.co.id
                b. http://www.ujung’yahoo.com      d. http://www.unikom
Jawab : a. http://www.jamblang .web.id
15. Nama domain yang digunakan untuk intansi pendidikan ( sekolah / Universitas ) adalah ….
                a. .com                                   c. .go.id
                b. .net                                     d. .ac.id
Jawab : d. .ac.id
16. Fasilitas internet yang dijalankan melalui browser untuk mencari informasi yang kita inginkan ialah….
                a. Email                 c. Chatting
b. Browser                             d. Search Engine
Jawab : d. Search Engine
17. Cara yang digunakan untuk mencari website yang akan kita tuju melalui search engine ialah ….
                a. Menggunakan kata kunci                             c. Menggunakan huruf kapital
                b. Menggunakan email                      d. semua jawaban salah
Jawab : a. Menggunakan kata kunci
18. Dibawah ini merupakan macam – macam search engine yang umum kita pakai yaitu ….
                a. Google.co.id                     c. elisa.net
                b. Jamblang.web.id                             d. Yahoomail.co.id
Jawab : d. Yahoomail.co.id
19. Search Engine yang berumur paling tua ialah ….
                a. Google.com                      c. Yahoo.com
                b. Astaga.com                      d. Alavista.com
Jawab : c. Yahoo.com
20. Search Engine yang dapat mengindex berdasarkan kelompok – kelompok tertentu ialah ….
                a. Google.com                      c. Yahoo.com
                b. Astaga.com                      d. Alavista.com
Jawab : a. Google.com


  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

sejarah internet



1.       pengenalan internet

Internet dapat diterjemahkan secara sangat sederhana sebagai internasional network. Dari istilah tersebu dikatakan bahwa internet adalah semacam jaringan yang mampu menghubung kan kita dengan jaringan informasi dunia dan masyarakat  global.
Lalu apa bedanya internet dengan teknologi yang lain seperti telepon, surat kabar, televisi dan radio yang memiliki konsep yang hamper sama dengan internet? Jawabanya adalah bahwa teknologi selain internet itu ternyata berdiri sendiri-sendiri, berbeda dengan internet dimana ia mampu meliputi semua teknologi-tekologi. Percakapan telepon bisa dilakukan melalui jalur internet, menonton cuplikan film, musik, radio dan lain sebagainya tidak begitu susah dilakukan oleh internet

Sejarah

Internet merupakan jaringan computer yang dibentuk oleh departemen pertahanan amerika serikat pada tahun 1969, melalui proyek ARPA yang disebut ARPANET (Advanced research project Agency Network), dimana mereka mendemontrasikan bagaimana dengan hardware dan software computer yang berbasis UNIX, kita bisa melakukan komunikasi dalam jarak yang tidak terhingga melalui saluran telepon. Proyek ARPANET merancang bentuk jaringan, kehandalan, seberapa besar informasi dapat dipindahkan, dan akhirnya semua standar yang mereka tentukan menjadi cikal bakal pembangunan protocol baru yang sekarang dikenal sebagai TCP/IP (transmission control protocol /internet protocol).
Tujuan awal dibangunya proyek itu adalah untuk keperluan militer . Pada saat itu departemen pertahanan amerika serikat (US departemen  of  defense) membuat system jaringan computer yang tersebar dengan menghubungan computer didaerah-daerah fital untuk menghatasi masalah bila terjadi serangan nuklir dan untuk menghindari terjadinya informasi terpusat, yang apa bila terjadi perang dapat mudah dihancurkan.
                                                                                                                  
Tahun                              kejadian


1957                         uni soviet(sekarang rusia)
meluncurkan wahana luar angkasa,sputnik.
      
1958                        sebagai buntut dara “kekalahan”
Amerika serikat dalam meluncurkan wahana luar angkasa,dibentuklah sebuah badan didalam departemen pertahanan Amerika Serikat, Advanced project agency(ARPA),
                                                               Yang bertujuan agar Amerika
                                                               Serikat mampu meningkatkan ilmu
                                                               Pengetahuan dan teknologi Negara
                                                               Tersebut. Salah satu sasaranya
                                                               Adalah teknologi computer.
                       

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS